Praktek Membangun Jaringan LAN Via Kabel Listrik

Praktek Membangun Jaringan LAN Via Kabel Listrik

Artikel ini merupakan lanjutan dari artikel sebelumnya, ‘Membangun Jaringan LAN Lewat Kabel Listrik dengan PLC (Power Line Carrier)‘. Nah, pada artikel kali ini akan coba jelaskan secara lebih detail bagaimana membangun jaringan LAN sederhana melalui kabel listrik dengan mempraktekkannya langsung. Sebagai pengantar, data, dalam hal ini menggunakan protokol TCP/IP akan dimodulasi melalui jaringan kabel listrik … Read more

Membangun Jaringan LAN Lewat Kabel Listrik dengan PLC (Power Line Carrier)

ilustrasi powerline carrier di rumah

PLC atau Power Line Carrier adalah teknologi memodulasi data melalui tegangan listrik PLN. Kita tahu bahwa tegangan PLN berada pada kisaran 220 VAC dan berbentuk gelombang sinusoidal dengan frekuensi 50 Hz. Oleh karena itulah kebanyakan orang menyebut tegangan PLN dengan tegangan bolak-balik, karena memang kutub potensial tegangannya akan berubah-ubah setiap 10 milidetik sekali (setengah gelombang … Read more