Filosofi Pemrograman Android Menggunakan Pascal-Lazarus

Dear temans, pemrograman Android menggunakan Pascal melalui IDE (Integrated Development Environment) Lazarus adalah sangat mudah seperti layaknya mendesain program untuk aplikasi desktop. Semua proses development seperti desain tampilan/UI (User Interface), kompilasi, build, debug adalah sama persis dengan pemrograman Lazarus untuk aplikasi desktop.   Saya menyebutnya ‘filosofi’. Ya, perbedaannya adalah ‘filosofi’ pemrograman. Filosofi pertama : Lazarus … Read more

Membuat CCTV Online Murah Sendiri : Raspberry Pi+Webcam+Internet

Dunia teknologi seperti tak ada habisnya berinovasi. Semakin lama semakin banyak teknologi tinggi yang dihadirkan dalam harga yang relatif terjangkau. Adalah Raspberry yang diklaim sebagai komputer terkecil di dunia (hanya seukuran credit card) sekaligus termurah di dunia yakni hanya sekitar $35 untuk tipe Rev-B. Untuk tipe Rev-A malah lebih murah lagi hanya $25 namun dengan … Read more

Mengenal Hardware dalam Sistem Interfacing

 Sebelum belajar tentang interfacing, ada baiknya kita belajar kembali tentang dasar-dasar hardware. Sebagaimana kita ketahui bahwa dunia komputasi terbagi menjadi 3 (tiga) bagian besar yang saling terhubung dan tergantung sama lain (dependency), yakni hardware (perangkat keras), software (perangkat lunak), dan brainware (manusia sebagai pengguna). Dalam dunia interfacing ada bagian yang berhubungan dengan hardware yakni sisi … Read more

Benthic, Melestarikan Permainan Tradisional Melalui Game Android

Mungkin sebagian teman-teman atau pembaca atau blogwalker yang mampir kemari bertanya-tanya, ‘Benthic’ itu game apaan sih? Benthic ini saya ambilkan dari kata ‘Benthik’, yaitu sebuah permainan tradisional asli Indonesia tempo dulu. Saya ubah namanya menjadi ‘Benthic’ supaya terdengar keren, menarik perhatian dan ‘menjual’ 🙂 . Dulu, waktu saya kecil sekitar tahun 1980-an, permainan ini sangat … Read more

7 Ikon Keindahan Kota Bandung

Wilujeung sumpiing…. Ketika menginjakkan kaki pertama kali di Bandung tahun 2009 yang lalu, hmmm memang Bandung terasa berbeda dengan kota-kota lain yang pernah penulis kunjungi. Kesan pertama adalah hawanya yang sejuk dan segar, berbeda dengan kota asal penulis di Jawa Tengah. Setelah dua tahun menetap di Bandung karena mendapat amanah dari kantor untuk pindah tugas … Read more

OpenBTS, Sebuah BTS Alternatif Bagi Operator Seluler?

Sekilas tentang  OpenBTS OpenBTS adalah sebuah platform open source untuk membangun sebuah BTS (Base Transceiver Station) layaknya milik jaringan operator seluler. Perbedaannya adalah OpenBTS berbasis software open source, sedangkan  BTS komersial milik operator berbasis hardware dengan standar protokol ITU-T dan biasanya dibuat vendor internasional seperti Ericsson, Nokia, Huawei, dll. Seperti halnya software open source yang … Read more

Mendongkrak Omzet Penjualan Melalui B2B Market Place

Selamat pagi teman-teman, sobat dan pembaca yang budiman. Semoga yang berkenan mampir di sini mendapat rizki yang melimpah dari-Nya. Berbicara mengenai rizki, mungkin sebagian dari Anda mengusahakan ‘tambahan’ rizki dengan memiliki usaha sampingan selain penghasilan rutin dari kantor. Atau mungkin Anda seorang entrepeneur sejati yang sukses di dunia bisnis. Ketika Anda melirik dunia maya sebagai … Read more

RIM vs RI, Siapa Menang?

Ketika membaca berita di salah satu portal berita nasional, miris juga melihat ‘perseteruan antara RIM selaku principal Blackberry dengan pemerintah RI. Menurut pernyataan Bp. Heru Sutadi selaku anggota Komite BRTI, menyatakan bahwa RIM telah melanggar sejumlah kesepakatan dengan pemerintah beberapa waktu yang lalu, diantaranya membangun network aggregrator di Indonesia. Namun sayangnya, sampai dengan akhir tahun … Read more

Membuat Alarm Anti Maling untuk Sepeda Motor dengan G-Sensor

Ketika menimang – nimang Winpad dan mencoba – coba fitur auto rotate-nya, hmm jadi terbersit ide baru : Membuat Alarm Anti Maling untuk Sepeda Motor dengan G-Sensor. Lho kok, apa hubungannya? xixixixi. Ngga tau, tiba – tiba terlintas aja di pikiran 🙂 . Bagi para mahasiswa yang mau TA silahkan yang mau membuatnya, bagi para … Read more

Implementasi TDM over IP di GSM Network, Mungkinkah?

tdm over ip

Seperti kita ketahui, GSM network menggunakan PDH (Plesiochronous Digital Hierarcy) dan SDH (Synchronous Digital Hierarcy) untuk transport datanya. PDH menggunakan satuan E1, E2, E3 untuk setiap entitas data, sedangkan SDH digunakan untuk pengiriman paket data yang lebih besar dan menggunakan satuan STM-n. Sebagai perbandingan 1 STM-1 setara dengan 63 E1, sedangkan 1 E1 membutuhkan lebar … Read more