Melakukan Panggilan Telepon (Call) pada Device Android Menggunakan Java
Pada prinsipnya panggilan telepon (call) adalah sebuah ‘Activity’ bawaan Android, sehingga cara termudah untuk melakukan panggilan telepon adalah dengan memanfaatkan Activity internal tersebut. Ada dua cara memanfaatkan sebuah Activity Android, yakni secara eksplisit dan implisit. Karena Activity ‘call’ ini berada di luar aplikasi kita (karena milik sistem operasi Android) maka opsi kedua yang akan kita … Read more