Cara Mudah Capture Screen Android Tanpa ‘Root’
Jamannya Android niih. Ketika asyik download banyak aplikasi ke handset Android saya, tak lupa saya mencari-cari aplikasi untuk capture screen atau screenshot. Yang gratisan tentunya, he he he. Tapi dari sekian aplikasi yang saya download di Android Market (sekarang ‘Play Store’), ngga ada yang berhasil. Kebanyakan hanya bisa untuk perangkat yang sudah di-root. Yaaah, eman-eman … Read more