AT COMMAND dan Delphi

AT Command digunakan untuk memerintahkan modem untuk mengeksekusi instruksi tertentu secara low level. AT command bukan bahasa pemrograman namun hanya sekumpulan instruksi yang ‘dimengerti’ modem. Agar proses pemberian instruksi dapat berlangsung secara otomatis, kita memerlukan bahasa pemrograman yang dapat kita desain sesuai kebutuhan. Sebenarnya kita bisa memberikan instruksi AT command secara langsung, yakni melalui program … Read more

Membuat SMS Gateway dengan Delphi (Bagian 2) – Pengenalan AT Command

AT command merupakan ‘bahasa’ standar komunikasi dengan modem. AT command bukan bahasa pemrograman, namun merupakan kumpulan instruksi yang dimengerti oleh modem. AT command dulunya diciptakan oleh perusahaan modem di Amerika Serikat yakni Hayes, dan akhirnya diterima secara internasional sebagai standar komunikasi modem. Secara harfiah, ‘AT’ kepanjangannya adalah ‘ATTENTION’ yang berarti meminta ‘perhatian’ kepada modem untuk … Read more

Membuat SMS Gateway dengan Delphi (Bagian 1)

Delphi sebagai Software Development Kit (SDK) memiliki banyak kelebihan diantaranya memiliki IDE (Integrated Development Environtment) yang user friendly, menghasilkan output berupa file EXE yang dapat langsung dieksekusi di mesin Windows, memiliki user interface (GUI=Graphical User Interface) yang bagus, memiliki banyak komponen yang bisa ditambahkan sendiri, dll. Satu-satunya kekurangan Delphi adalah paket software berbayar (shareware) L. … Read more

Menginstal Delphi 7 di Windows 7

Setelah mengeksplor fitur dan kemampuan gadget baru saya, kini saatnya memanfaatkannya untuk kegiatan sehari-hari. Adalah Borland Delphi 7 sebagai software development (SDK) favorit saya yang akan menjadi benchmark uji coba kehandalan Winpad dan Windows 7-nya. Pada prinsipnya, menginstal aplikasi di Windows 7 sama seperti di Windows XP,  yakni tinggal ‘next-next aja’ 🙂 (harus kita akui … Read more

AutoSMS Test, Benchmark Performance SMS secara Otomatis

SMS (Short Message Service) masih merupakan fitur teknologi 2G GSM yang masih digemari di Indonesia. Tukar menukar pesan singkat masih sering digunakan masyarakat Indonesia disamping penggunaan social media yang juga meningkat. Maka tak mengherankan jika SMS menjadi salah satu penyumbang revenue operator telekomunikasi yang cukup signifikan selain voice dan data service.  Operator-operator telco pun berlomba-lomba … Read more

SMS2Tweet, Many SMS Sender for Many Followers

sms2tweet design

I have developed some fun application, which can tweet status from sms input. You (or everybody)  just send SMS to SMS server, and then this application forward it to twitter server from one twitter account. Idea of this application is made from our need to give information around merapi eruption, from many XL engineers who … Read more