Delay di Android

Delay digunakan untuk menunda waktu pengeksekusian baris script tertentu. Delay biasa digunakan untuk menunggu interaksi user atau menunggu proses/thread lain selesai, atau sekedar untuk member efek tertentu pada tampilan. Pada pemrograman Java untuk Android, setidaknya ada dua macam method yang dapat dimanfaatkan sebagai delay, yakni handler.postDelayed dan thread.sleep. Ada perbedaan utama dari keduanya, walaupun efeknya … Read more

Membuat Countdown Timer di Android Menggunakan Java

Countdown timer adalah timer yang menghitung mundur dan running hanya sekali ketika dipanggil. Timer jenis ini banyak digunakan untuk memberikan waktu kepada user untuk memutuskan sesuatu sebelum waktu habis (time up) atau bisa juga dijadikan semacam delay untuk sistem aplikasi. Untuk membuat countdown timer di Android caranya cukup mudah karena sudah disediakan class tersendiri untuk … Read more

Mengambil Data Tanggal dan Waktu di Android menggunakan Java

Kadang dalam suatu bagian dari project android kita, diharuskan untuk mengambil data waktu (tanggal, hari, jam, menit, dst) dari sistem Android. Data tersebut kemudian diolah untuk keperluan timing, conditional atau mungkin pengambilan keputusan dalam project Android Anda. Contoh sederhana penggunaan data DateTime ini adalah aplikasi ‘TaskShceduller’ versi Android. Fungsi  aplikasi ini kurang lebihnya adalah mengatur … Read more

Menciptakan ‘Objek’ Timer di Android

Timer biasa digunakan untuk menghitung waktu secara berulang. Pada pemrograman berorientasi objek (OOP=Object Oriented Programming), timer digunakan digunakan untuk mengeksekusi baris script di dalamnya dalam rentang waktu yang telah ditentukan secara berulang. Dalam ‘etimologi’ sebuah objek, event ini disebut sebagai event ‘OnTimer’. Pemrograman Android menggunakan Java juga mengenal adanya objek Timer ini.  Biasanya yang digunakan … Read more